Macam-macam Jaringan Komputer – Seperti yang kita ketahui, bahwa
komputer itu mempunyai beberapa jenis jaringan. Berdasarkan ruang
lingkup kerjanya, secara geografis jaringan komputer dapat dibedakan ke dalam beberapa macam diantaranya adalah sebagai berikut.
2. MAN ( Metropolitan Area Network )
Ethernet card atau Network Interface Car (NIC) atau LAN Card adalah perangkat yang berfungsi sebagai media penghubung antara komputer dengan jaringan luar. Pada Ethernet card terdapat beberapa jenis port, diantaranya port BNC (Barrel Nut Connector atau Bayonet Net Connector) dan RJ-45, namun untuk sekarang ini yang sering dipakai adalah port RJ-45
2. Hub dan Switch
Hub dan Switch adalah perangkat Konsentrator yaitu perangkat yang digunakan untuk menyatukan kabel-kabel dari workstation, server, atau perangkat host lainnya. Biasanya konsentrator ini digunakan pada jaringan dengan topologi star. Sebagai konsentrator, switch mempunyai kemampuan lebih lebih dibanding Hub.
3. Repeater
Repeater berfungsi untuk memperkuat sinyal yang melemah karena melewati media transmisi yang panjang cara kerja repeater ini dengan cara menerima sinyal dari satu segmen kabel kemudian memancarkan kembali sinyal tersebut dengan kekatan yang sama dengan sinyal aslinya, sehingga jarak transmisi atau kabel dapat diperpanjang.
4. Bridge
Fungsi dari bridge hampir sama dengan repeater, tetapi bridge mampu menghubungkan antar jaringan yang menggunakan transmisi berbeda. Misalnya, jaringan ethernet baseband denagn ethernet broadband. Bridge dapat pula menghubungkan jaringan yang menggunakan tipe kabel berbeda ataupun topologi yang berbeda. Bridge dapat mengetahui alamat ip setiap komputer pada tiap-tiap jaringan.
5. Router
Router merupakan perangkat khusus yang digunakan untuk menangani kenektivitas antara dua jarinagn atau lebih yang terhubung melalui paket switching. Cara kerja router dengan melihat alamat asal dan alamat tujuan dari paket yang melewatinya kemudian router memutuskan rute yang akan dilewati paket tersebut untuk sampai ke tujuan. Router mengetahui alamat masing-masing komputer dilingkungan jaringan lokalnya, mengetahui alamat bridge, dan router lainnya.
6. Modem
Modem atau modulator-demodulator merupakan perangkat yang berfungsi merubah sinyal analog menjadi sinyal digital. Secara umum digunakan untuk memperoleh koneksi internet baik menggunakan kabel telepon maupun sinyal mobile.
Demikianlah ulasan saya mengenai Macam-Macam Perangkat Jaringan Komputer semoga dapat bermanfaat.
Macam macam Jaringan Komputer ditentukan :
1.Berdasarkan skala :
Macam-macam jaringan komputer yang akan dibahas di sini adalah macam-macam jaringan komputer
berdasarkan geografis. Berdasarkan geografis, maka macam-macam jaringan
komputer dapat dibagi menjadi 3 macam, yaitu : LAN ( Local Area Network
), MAN ( Metropolitan Area Network ), dan WAN ( Wide Area Network ).
Tapi dalam beberapa referensi yang membahas macam-macam jaringan
komputer, ada yang membagi macam-macam jaringan computer berdasarkan
geografi ke dalam 5 macam jaringan komputer yaitu : LAN ( Local Area
Network ), MAN ( Metropolitan Area Network ), WAN ( Wide Area Network ),
Intranet, dan Internet.
Dalam artikel macam-macam jaringan komputer
kita akan memaparkan pemahaman yang pertama, bahwa macam-macam jaringan
komputer dibagi menjadi 3 berdasarkan letak geografis. Sedangkan untuk
pembagian macam-macam jaringan komputer berdasarkan kategori tertentu
bisa kita lihat di postingan sebelumnya tentang jaringan komputer.
1. LAN ( Local Area Network )
Jaringan Area Lokal (LAN) adalah jenis yang paling umum dari
jaringan data. Seperti namanya, LAN melayani area lokal Instalasi khas
di pabrik-pabrik industri, gedung perkantoran, kampus atau universitas,
atau lokasi serupa. Di Lokasi seperti ini layak membangun jaringan yang
berkualitas tinggi, link komunikasi node interkoneksi kecepatan tinggi.
kecepatan Khas transmisi data adalah 1/100 megabit per detik.LAN
memungkinkan pengguna untuk berbagi sumber daya pada komputer dalam
suatu organisasi, dan dapat digunakan untuk menyediakan akses (shared)
kepada organisasi remote melalui sebuah router yang terhubung ke
Metropolitan Area Network (MAN) atau Wide Area Network (WAN).
2. MAN ( Metropolitan Area Network )
MAN adalah kelas yang relatif baru dari jaringan, melayani
peran yang mirip dengan ISP, tetapi untuk pengguna korporat dengan LAN
besar. MAN biasanya meliputi area seluas antara diameter 5 s.d 50 km.
Sebuah MAN (seperti WAN) umumnya tidak dimiliki oleh satu organisasi.
MAN, komunikasinya link dan peralatan umumnya dimiliki oleh salah satu
konsorsium pengguna atau oleh penyedia jaringan tunggal yang menjual
layanan kepada pengguna. Tingkat pelayanan yang disediakan untuk tiap
user sehingga harus dinegosiasikan dengan operator MAN, dan beberapa
jaminan kinerja biasanya ditentukan.M AN sering bertindak sebagai
jaringan kecepatan tinggi untuk memungkinkan berbagi sumber daya daerah
(mirip dengan LAN besar). Hal ini juga sering digunakan untuk
menyediakan koneksi bersama untuk jaringan lain dengan menggunakan link
ke WAN.
3. WAN ( Wide Area Network )
Pengertian WAN adalah Jaringan Komputer area luas
menggabungkan beberapa LAN yang terpisah secara geografis. Hal ini
dilakukan dengan menghubungkan berbagai layanan LAN menggunakan
didedikasikan saluran telepon sewa, saluran telepon dial-up (baik
sinkron maupun asinkron), link satelit, dan layanan operator paket
data. Jaringan WAN dijalankan dengan modem dapat mengakses atau
sebaliknya ke remote server menggunakan routing protokol khusus dan
filter untuk meminimalkan biaya pengiriman data dari jarak yang luas
.Istilah Area Network Luas (WAN) biasanya mengacu pada jaringan yang
mencakup area geografis yang luas, dan menggunakan sirkuit komunikasi
untuk menghubungkan node intermediate. Faktor utama yang mempengaruhi
desain WAN adalah kinerja merupakan persyaratan sirkuit yang mereka sewa
dari perusahaan komunikasi atau operator telepon komunikasi lainnya.
Tingkat transmisi biasanya 2 Mbps, 34 Mbps, 45 Mbps, 155 Mbps, 625 Mbps
(atau kadang-kadang jauh lebih).Merupakan jaringan yang mencajup wilayah
geografis luas seperti provinsi,pulau,negara,benua atau seluruh
dunia(50 Km).Contohnya jaringan telekomunikasi nasional,telekomunikasi
seluler dan televisi nasional.
Macam-Macam Perangkat Jaringan Komputer
1. Ethernet CardEthernet card atau Network Interface Car (NIC) atau LAN Card adalah perangkat yang berfungsi sebagai media penghubung antara komputer dengan jaringan luar. Pada Ethernet card terdapat beberapa jenis port, diantaranya port BNC (Barrel Nut Connector atau Bayonet Net Connector) dan RJ-45, namun untuk sekarang ini yang sering dipakai adalah port RJ-45
2. Hub dan Switch
Hub dan Switch adalah perangkat Konsentrator yaitu perangkat yang digunakan untuk menyatukan kabel-kabel dari workstation, server, atau perangkat host lainnya. Biasanya konsentrator ini digunakan pada jaringan dengan topologi star. Sebagai konsentrator, switch mempunyai kemampuan lebih lebih dibanding Hub.
3. Repeater
Repeater berfungsi untuk memperkuat sinyal yang melemah karena melewati media transmisi yang panjang cara kerja repeater ini dengan cara menerima sinyal dari satu segmen kabel kemudian memancarkan kembali sinyal tersebut dengan kekatan yang sama dengan sinyal aslinya, sehingga jarak transmisi atau kabel dapat diperpanjang.
4. Bridge
Fungsi dari bridge hampir sama dengan repeater, tetapi bridge mampu menghubungkan antar jaringan yang menggunakan transmisi berbeda. Misalnya, jaringan ethernet baseband denagn ethernet broadband. Bridge dapat pula menghubungkan jaringan yang menggunakan tipe kabel berbeda ataupun topologi yang berbeda. Bridge dapat mengetahui alamat ip setiap komputer pada tiap-tiap jaringan.
5. Router
Router merupakan perangkat khusus yang digunakan untuk menangani kenektivitas antara dua jarinagn atau lebih yang terhubung melalui paket switching. Cara kerja router dengan melihat alamat asal dan alamat tujuan dari paket yang melewatinya kemudian router memutuskan rute yang akan dilewati paket tersebut untuk sampai ke tujuan. Router mengetahui alamat masing-masing komputer dilingkungan jaringan lokalnya, mengetahui alamat bridge, dan router lainnya.
6. Modem
Modem atau modulator-demodulator merupakan perangkat yang berfungsi merubah sinyal analog menjadi sinyal digital. Secara umum digunakan untuk memperoleh koneksi internet baik menggunakan kabel telepon maupun sinyal mobile.
Demikianlah ulasan saya mengenai Macam-Macam Perangkat Jaringan Komputer semoga dapat bermanfaat.
Macam macam Jaringan Komputer ditentukan :
1.Berdasarkan skala :
- Local Area Network (LAN): suatu jaringan komputer yang menghubungkan suatu komputer dengan komputer lain dengan jarak yang terbatas.
- Metropolitant Area Network (MAN): prinsip sama dengan LAN, hanya saja jaraknya lebih luas, yaitu 10-50 km.
- Wide Area Network (WAN): jaraknya antar kota, negara, dan benua. ini sama dengan internet.
- Client-server
- Yaitu jaringan komputer dengan komputer yang didedikasikan khusus sebagai server. Sebuah service/layanan bisa diberikan oleh sebuah komputer atau lebih. Contohnya adalah sebuah domain seperti www.detik.com yang dilayani oleh banyak komputer web server. Atau bisa juga banyak service/layanan yang diberikan oleh satu komputer. Contohnya adalah server dengan multi service yaitu mail server, web server, file server, database server dan lainnya.
- Peer-to-peer
- Yaitu jaringan komputer dimana setiap host dapat menjadi server dan juga menjadi client secara bersamaan. Contohnya dalam file sharing antar komputer di Jaringan Windows Network Neighbourhood ada 5 komputer (kita beri nama A,B,C,D dan E) yang memberi hak akses terhadap file yang dimilikinya. Pada satu saat A mengakses file share dari B bernama data.xls dan juga memberi akses file network.doc kepada C. Saat A mengakses file dari B maka A berfungsi sebagai client dan saat A memberi akses file kepada C maka A berfungsi sebagai server. Kedua fungsi itu dilakukan oleh A secara bersamaan maka jaringan seperti ini dinamakan peer to peer.
- Topologi bus
- Topologi bintang/star
- Topologi cincin/token ring
- Topologi mesh
- Topologi pohon
- Topologi linier
- Berdasarkan distribusi sumber informasi/data
- Jaringan terpusat
- Jaringan ini terdiri dari komputer klient dan server yang mana komputer klient yang berfungsi sebagai perantara untuk mengakses sumber informasi/data yang berasal dari satu komputer server
- Jaringan terdistribusi
- Merupakan perpaduan beberapa jaringan terpusat sehingga terdapat beberapa komputer server yang saling berhubungan dengan klient membentuk sistem jaringan tertentu.
- Jaringan terpusat
- Berdasarkan jangkauan geografis dibedakan menjadi:
- Jaringan LAN
- merupakan jaringan yang menghubungkan 2 komputer atau lebih dalam cakupan seperti laboratorium, kantor, serta dalam 1warnet.
- Jaringan MAN
- Merupakan jaringan yang mencakup satu kota besar beserta daerah setempat. Contohnya jaringan telepon lokal, sistem telepon seluler, serta jaringan relay beberapa ISP internet.
- Jaringan WAN
- Merupakan jaringan dengan cakupan seluruh dunia. Contohnya jaringan PT Telkom, PT. Indosat, serta jaringan GSM Seluler seperti Satelindo, Telkomsel, dan masih banyak lagi.
- Jaringan LAN
- Berdasarkan peranan dan hubungan tiap komputer dalam memproses data.
- Jaringan Client-Server
- Pada jaringan ini terdapat 1 atau beberapa komputer server dan komputer client. Komputer yang akan menjadi komputer server maupun menjadi komputer client dan diubah-ubah melalui software jaringan pada protokolnya. Komputer client sebagai perantara untuk dapat mengakses data pada komputer server sedangkan komputer server menyediakan informasi yang diperlukan oleh komputer client.
- Jaringan Peer-to-peer
- Pada jaringan ini tidak ada komputer client maupun komputer server karena semua komputer dapat melakukan pengiriman maupun penerimaan informasi sehingga semua komputer berfungsi sebagai client sekaligus sebagai server.
- Jaringan Client-Server
- Berdasarkan media transmisi data
- Jaringan Berkabel (Wired Network)
- Pada jaringan ini, untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer lain diperlukan penghubung berupa kabel jaringan. Kabel jaringan berfungsi dalam mengirim informasi dalam bentuk sinyal listrik antar komputer jaringan.
- Jaringan Nirkabel(WI-FI)
- Merupakan jaringan dengan medium berupa gelombang elektromagnetik. Pada jaringan ini tidak diperlukan kabel untuk menghubungkan antar komputer karena menggunakan gelombang elektromagnetik yang akan mengirimkan sinyal informasi antar komputer jaringan.
- Video Presentasi dengan jaringan : http://www.youtube.com/watch?feature=player_detailpage&v=OT3lLLCWRJk
- Jaringan Berkabel (Wired Network)




